Mungkin anda melihat beberapa orang pria dan wanita sangat gemar sekali mendaki gunung, setiap tahun mereka akan membuat jadwal perjalanan pendakian gunung kemana pun lokasinya di Indonesia. Memang sebagian orang punya motivasi alasan tertentu agar hobi mendaki gunung bisa terlaksana dengan jadwal yang telah ditetapkan. Banyak alasan memnag setiap orang ingin melakukan sebut saja pecinta alam mendaki gunung ingin menikmati alam dan pemandangan, mengikuti teking yang sudah jelas ini tentu ingin mengetahui fenomena ini bisa terlaksana begitu mudahnya. Berikut ada beberapa alasan bahkan motivasi dibalik fenomena gemarnya seseorang mendaki gunung bahkan reka berkorban menyiapkan waktu, tenaga, dan biaya agar misi ini bisa berjalanan dengan baik dan sesuai rencana, berikut penjelasannya.
Poto oleh: wijayaryputu.wordpress.com |
1. UJI KETAHANAN DIRI.
Motivasi ini sebagai alasan yang ingin mereka buktikan seberapa tahan diri mereka untuk menaklukan rute perjalanan mendaki gunung ini. Saat misi perjalanan mendaki gunung sebenarnya mereka sedang menguji diri mereka sendiri, kemampuan mereka mengendalikan sifat egois yang sangat tinggi. dan melakukan perjalanan dengan menempuh rute yang telah tersedia dengan kokohnya kaki melangkah, bahkan harus menghadapi beberapa rintangan yang sangat kuat dimulai dari terjalnya medan, menurunkan treking, hingga cuaca ekstrim siap datang kapan saja bahkan keselamatan diri bisa menjadi taruhannya.
2. LOKASI JAUH DARI KEBISINGAN KOTA.
Mendaki gunung juga sebagian orang ingin jauh dari hiruk pikuk dan kebisingan kota mereka ingin menenangkan diri sejenak saat menikmati semua rute perjalanan yang ada di treking daki gunung. Mencari keheningan tempat dan harus menyatu dengan alam cara seperti ini sebagian orang telah melakukannya. Terasa segar dengan udara pegunungan yang jauh dari polusi membuat pertukaran udara secara cepat membuat kondisi tubuh selalu prima dan tentunya kenyamanan untuk menikmati rintangan alam yang mereka lalu sebuah prestasi yang akan dikenang. Apalagi dengan rapatnya hutan dan uniknya flora fauna sebagai bonus pelengkap ingin melakukan ekspedisi alam .
3. TEMPAT UNTUK SEBUAH PENCARIAN INSPIRASI.
Tempat yang sunyi dan menyatu dengan alam sebagian orang ingin mendapatkan inspirasi untuk sebuah keinginan di dalam hidup. Seseorang butuh tempat yang sunyi dan sepi tidak ada gangguan sibuknya kota memilih memndaki gunung sebuah motivasi untuk mewujudkan sebuah keinginan yang harus mereka dapat untuk mendapatkan ide cemerlang sebuah pilihan yang telah mereka dapatkan untuk merenung dan menimbang mana yang akan terbaik untuk dipilih. Sejauh ini anda akan melihat terlahir sebuah cerita menarik setelah mereka mendaki gunung berupa puisi bahkan pesan untuk alam kepada manusia.
4. SPOT TERBAIK FOTOGRAFI.
Jangan salah alasan untuk motivasi mendapakan angle spot fotografi bisa dari mendaki gunung. Rute perjalanan yang mereka tempuh bisa membuat sebuah objek foto yang sangat menarik apalagi sudah terlihat pemandangan alam yang luas lepas pada waktu tertentu. Keindahan warna hijau dan warna alami alam lainnya terlahir jepretan hasil karya foto yang bisa menjadi lahan bisnis baru untuk dijual ke pihak ketiga yang kebetulan menginginkan hasil karya ini untuk sebuah project yang akan mereka tekuni.
5. TANTANGAN BARU.
Sebelumnya anda belum pernah melakukan kegiatan mendaki gunung pada saat ini telah ada waktu ingin masuk dalam jelejah alam sebagian orang menyebutnya sebuah tantangan baru yang harus diselesaikan segera. Aktifitas fisik yang kuat dan menguji ketahanan tubuh menjadi sebuah prestasi yang harus dilaksanakan agar tugas baru atau tantangan ini harus segera terlaksana saat kebosanan untuk mengunjungi pusat wisata lain sudah tidak mau dikunjungi lagi. Ini lah motivasi untuk menghindari kebosanan untuk mengunjungi tempat favorit sudah menghampiri anda.
6. SEBAGAI AJANG CARI JODOH.
Dengan ikutnya anda dikomunitas pecinta alam dan tentu akan bertemu dengan pujaan hati juga bisa terlaksana. Anda terus bertemu dan selalu bareng dalam pendaki gunung membuat rasa suka dan senang akan berjalanan dengan sendiri. Terjadi kecocokan dan selalu senang saat bertemu inilah yang menjadi alasan seseorang yang ingin menjemput belahan jiwa mereka dalam ajang mendaki gunung.
7. IKUT TREND KEKINIAN.
Sebagian orang ikut mendaki gunung hanya mengisi waktu saja tidak ada yang spesial bahkan ingin masuk dalam trend komunitas kekinian selfie intagramable. Alasan ini memang ada di sebagian pendaki karena ingin melihat secara langsung dan melakukan liputan langsung sehingga menjadi sebuah tema yang akan mereka posting di media sosial bahkan menjadi saksi bahwa mereka telah sampai ke puncak gunung dengan komunitas yang mereka ikuti.
8. MISI SEBUAH PROJECT.
Saat tugas sudah mulai datang anda harus melaksanakannya, misi sebuah project yang akan dihadapi menjadi alasan motivasi untuk menyelesaikannya. Project yang akan diselesaikan ini bisa bermacam-macam tujuan ada untuk diri sendiri hingga kerjasama dengan pihak lain. Khusus untuk diri sendiri bisa saja anda ingin meliput sebuah cerita yang ditulis dalam bentuk artikel blog ataupun vidio untuk chanel youtube anda. Alsan ini lah anda harus terlibat langsung untuk melakukan pendakian gunung bersama dengan rekan lainnya sehingga content kreatif yang anda ciptakan lebih otentik dan sesuai dengan keadaan yang sebenarnya.
Comments
Note: only a member of this blog may post a comment.